Anggi Pengantin Baru yang Hilang Akhirnya Pulang, Ternyata Disembunyikan Pacar

Anggi Pengantin Baru yang Hilang Akhirnya Pulang, Ternyata Disembunyikan Pacar

Minggu, 9 Juli 2023 – 00:00 WIB

BogorAnggi Anggraeni (21 tahun), istri dari Fahmi Husaeni yang menghilang sehari usai meggelar akad nikah pada 26 Juni 2023 akhirnya pulang. Terungkap, Anggi ternyata pergi ke rumah pacarnya, pria asal Medan bernama Andreman Lase (AL) alias Direk.

Baca Juga :


Raline Shah Mengaku Pernah Diduakan Sampai Sakit Hati, Sama Siapa?

Berdasarkan penelusuran VIVA, nama Direk sendiri yang tak lain rekan kerjanya. Pria itu sempat didatangi Fahmi dan keluargannya, saat mencari keberadaan Anggi setelah beberapa hari hilang. Sebelum ramai pemberitaan, pacar Anggi itu pun sempat diperiksa polisi pada 3 Juli 2023, namun dirinya mengelak dan berdalih tidak mengetahui keberadaan Anggi.

Fahmi Husaeni suami dari Anggi Anggraeni bersama keluarganya

Baca Juga :


4 Fakta Anggi Pengantin Baru di Bogor yang Hilang Pas Beli Ayam Geprek

“Diketahui perginya saudari AA (Anggi Anggraeni) kekasihnya yang berada di Jakarta teman kerjanya tersebut. Ini didasari oleh motif asmara,” kata Kapolsek Rancabungur, Kapolsek  Rancabungur Polres Bogor Iptu Hartanto Rahim.

Kepada polisi, Anggi mengaku Jumat tanggal 7 Juli 2023,  sedang berada di Bandung bersama kekasihnya yang tak lain AL.  Dan baru kembali ke rumahnya di Rancabungur pada hari ini Sabtu tanggal 8 Juli 2023.

Baca Juga :


Sebelum Hilang, Anggi Pengantin Baru di Bogor Lagi Beli Ayam Geprek

“Keterangannya, AA mengaku ke Bandung dan ke Medan bersama kekasihnya,” sambung Kapolsek.

Ilustrasi kekerasan.

Kenali 9 Tanda Kekerasan Ini dari Pasanganmu, Banyak yang Gak Sadar Udah Jadi Korban

Berdasarkan data Catatan Tahunan (Catahu) Komnas Perempuan 2023, kekerasan dalam hubungan dengan pasangan mendominasi pengaduan ke Komnas Perempuan di ranah personal.

img_title

VIVA.co.id

7 Juli 2023



Source link

author

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *